Cara Cepat Menyelesaikan Revisi Skripsi Setelah Sidang

TIPS MENGERJAKAN REVISI SKRIPSI PASCA SIDANG DENGAN CEPAT



Yang harus dilakukan adalah :

1. Jangan Menunda Revisian Pasca Sidang;

Untuk mahasiswa yang telah menyelesaikan sidang skripsi sebisa mungkin jangan menunda - nunda revisiannya supaya tidak mandek.

Sehingga lama kelamaan malas dalam pengerjaannya. Biasanya minimal 1 hari pasca sidang sudah semangat mengerjakan revisiannya. 

2. Pelajari Terlebih Dahulu Revisian Pasca Sidang;

Sebelum bertemu dosen penguji untuk memberikan hasil perbaikan atas revisian pasca sidang, tentunya mahasiswa harus pelejari terlebih dahulu revisiannya.

Supaya tahu apa yang harus dikerjakan dan memudahkan dalam mencari materi-materi baru apa saja yang dibutuhkan dalam revisian tersebut. 

3. Segera Kerjakan Revisian Skripsi;
     
Setelah paham dengan revisian yang telah diberikan oleh Dosen penguji segera kerjakan. 

4. Segera Bertemu dengan Dosen Penguji Bersangkutan;

Setelah selesai mengerjakan revisiannya, maka langkah selanjutnya segara temui dosen bersangkutan lalu berikan revisian yang sudah dikerjakan dan beri kan penjelasan-penjelasan dengan baik. 

5. Apa yang Harus dilakukan jika Masih Ada Revisian lagi dari Dosen;

Jika masih diberikan revisian lagi, yang harus dilakukan adalah segera mengerjakan kembali dengan cepat jangan sampai di tunda-tunda lagi.

Kemudian datang kembali secepatnya kepada dosen untuk menyerahkan kembali hasil revisian yang telah dikerjakan kembali supaya dapat ACC dari dosen dengan cepat. 

Karena kalau tidak cepat mengerjakan revisian yang kedua atau keberapa, biasanya dosen malah menambah revisian yang baru. Maka dari itu,  segeralah temui kembali dosen penguji bersangkutan. 




0 Response to "Cara Cepat Menyelesaikan Revisi Skripsi Setelah Sidang"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel